Contoh Soal Essay PKN Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawabannya ~ Part-8
Berisikan materi yang sama dengan Contoh Soal Essay PKN Kelas X Semester 1 Kurikulum 2013 Beserta Jawabannya bagian ke-7 (soal nomor 41-45), soal essay/uraian Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk siswa SMA/SMK/MAK/MA/Sederajat bagian ke-8, dimulai dari soal nomor 46. 46. Jelaskan perbedaan antara pemerintah pusat dan daerah! Jawaban: Pemerintah pusat adalah pemerintah yang memegang kendali pusat atau menyusun dengan membagi-bagi wilayah pemerintah daerah. Adapun pemerintah daerah adalah penyelenggaraan urusan pemerintah daerah dan DPRD menurut asas otonomi dan tugas pembantuan dengan prinsip otonomi seluas-luasnya dalam sistem dan prinsip Negara Kesatuan Republik Indonesia sebagaimana dimaksud dalam UUD 1945. 47. Sebutkan tugas presiden dalam bidang legislatif! Jawaban: tugas presiden dalam bidang legislatif, yaitu: a. Memegang kekuasaan membentuk UU dengan persetujuan DPR (UUD 1945 pasal 5 ayat 1). b. Berhak menetapkan peraturan pemerintah pengganti UU (UUD 194...