50 Soal Sejarah Kurikulum 2013 Kelas 11 Semester 1 Beserta Jawaban Part-4
Melanjutkan 50 Soal Sejarah Kurikulum 2013 Kelas 11 Semester 1 Beserta Jawaban bagian ke-3 (soal nomor 21-35), soal sejarah bagian ke-4 atau tulisan terakhir dari rangkaian materi sejarah tentang Masuk dan Berkembangnya Kolonialisme dan Imprealisme Barat di Indonesia . Untuk bagian ke-4 dimulai dari soal essay nomor 36 berikut ini: 36. Benteng Stelsel adalah strategi yang dilakukan Belanda untuk melawan perjuangan.... Jawaban: Pasukan Pangeran Diponegoro 37. Pemimpin perlawanan rakyat Aceh antara lain.... Jawaban: Teuku Cik Di Tiro, Panglima Polim, Teuku Umar, dan Cut Nyak Dien 38. Kedatangan pasukan Belanda di Bali disambut dengan perlawanan oleh I Gusti Ktut Jelantik di.... Jawaban: Benteng Jagaraga 39. Kewajiban rakyat Priangan untuk menanam kopi disebut.... Jawaban: Prianger Stelsel 40. Akibat perjanjian Saragosa, Spanyol harus meninggalkan Maluku dan pergi ke.... Jawaban: Filipina 41. Sebutkan dan jelaskan isi dari Trilogi Van Deventer! Jawaban: a. Edukasi...