Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2018

Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-2

Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-2 merupakan bagian terakhir dari tulisan soal-soal ujian akhir b. Indonesia kelas 12 semester genap, dan merupakan lanjutan dari soal bagian pertama (soal nomor 1-10). Bagi anda yang ingin membaca soal USP/USBN B. Indonesia yang diambil dari tahun sebelumnya, silahkan baca:  Contoh Soal USBN Bahasa Indonesia SMA dan Kunci Jawabannya Oke, berikut contoh soal PG Ujian Akhir Semester Genap dengan kunci jawaban dimulai dari pertanyaan nomor 11. 11. Bacalah penggalan teks drama “Mahkota Jiwa” berikut! Bunda : “Insan anakku, bangkitlah. Dunia memerlukan pikiran yang jernih, hati yang bersih. Hidup dari pohon yang berbuah, hidup manusia berfaedah.” Insan : “(Bangkit) “Bunda…. rasanya Ananda enggan bangkit dari sujud, khawatir tersisih dari surga yang ada di bawah telapak kakimu. Apalagi harus pergi meninggalkanmu.” Bunda : “Anakku, jangan takut berpisah dengan Bunda. Anak panah baru berate apabila lepas...

Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban

Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban berisikan soal Ujian Akhir (US) B. Indonesia yang diambil dari Bab satu sampai Bab 4 , tetapi dengan pertanyaan atau soal yang tentunya berbeda. Admin sendiri telah mempublish soal US bahasa Indonesia kelas 12 semester genap yang sekarang berganti nama menjadi USBN (Ujian Sekolah Berstandar Nasional)  USP/Ujian Satuan Pendidikan dan kebetulan materi soalnya diambil dari tahun sebelumnya. Dari pengamatan admin, soal-soal USBN tahun sebelumnya, sangat cocok dijadikan prediksi atau referensi belajar menghadapi Ujian yang sebenarnya, karena kebanyakan soal-soalnya tidak jauh berbeda. Jadi, bagi anda yang ingin belajar soal USP B. Indonesia kelas xii bisa membaca pada tulisan:  Contoh Soal USBN Bahasa Indonesia SMA dan Kunci Jawabannya Oke, sekarang lanjut ke soal Ujian B. Indonesia yang admin ambil dari Bab 1-4 kelas 12 semester genap berikut ini: 1. Penyaji: Saya kira, pembinaan tentang keberhasilan ti...

Contoh Soal PG Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-4

Contoh Soal PG Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-3 berisikan materi soal yang diambil dari Bab 4 yaitu tentang menyimpulan isi drama, berpidato, intonasi, nada, dan sikap yang tepat, menemukan perbedaan karakteristik angkatan melalui membaca karya sastra setiap periode serta soal-soal mengenai penulisan kritik dan esai untuk mengomentari karya sastra. Tentunya, soal-soal B. Indonesia bagian ke-4 berbeda dengan bagian ke-1 sampai bagian ke-3 (soal nomor 26-40) yang diambil dari Bab 1-4. Baca juga:  100 Lebih Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 1 Berikut, soal pilihan ganda bahasa Indonesia kelas 12 semester dua dengan kunci jawaban dimulai dari pertanyaan nomor 41. 41. Perempuan 1, 2, 3, : (salah seorang mengendong anak Tuan Malik yang baru lahir untuk melaksanakan upacara adat. Setelah selesai pelaksanaan adat, mereka tampak saling berbisik). Istri Tuan Malik: “Suster, bawa tuan muda kemari. (Setelah menerima dan menggendong anaknya, ia...

Contoh Soal PG Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-3

Contoh Soal PG Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-3 atau bagian ke-3, berisikan materi soal yang diambil dari Bab 3 yaitu tentang Kebudayaan , dengan sub pokok bahasan seperti keterkaitan gurindam dengan kehidupan sehari-hari, mengidentifikasi tema dan ciri puisi kontemporer, memahami prinsip-prinsip penulisan kritik dan esai, dan lain-lain. Tentunya berbeda dengan soal b. Indonesia bagian pertama yang diambil dari Bab 1 dan soal pilihan ganda bagian kedua (nomor 11-25) yang diambil dari Bab 2. Berikut, soal PG Bahasa Indonesia kelas 12 semester genap dengan kunci jawaban untuk siswa SMA/SMK/MAK/MA/Sederajat dimulai dari pertanyaan nomor 26. 26. Berikut ini yang bukan ciri-ciri gurindam adalah…. a. memiliki dua baris b. suku kata di akhir baris selalu sama c. memiliki jumlah suku kata paling tidak 12 d. terdiri dari sampiran dan isi e. tidak terdapat sampiran Jawaban: d 27. Gurindam berikut yang berisi peran pentingnya memikirkan kehidupan lain ...

Contoh Soal PG Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-2

Contoh Soal PG Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban ~ Part-2 berisikan materi B. Indonesia yang diambil dari Bab 2 mengenai Kesenian dengan sub pokok bahasan seperti unsur-unsur instriksik teks drama yang didengar, proposal, ide pokok dari pola paragraf induksi, deduksi dengan membaca intensif dan menulis esai. Tentunya materi soal bagian ke-2 ini, berbeda dengan contoh soal pilihan ganda bagian pertama (soal nomor 1-10) yang diambil dari Bab 1. Berikut, dibawah ini soal PG b. Indonesia dengan kunci jawaban dimulai dari soal nomor 11. 11. Jagabaya: “Tapi apa artinya kita mendapat pujian Pak Bupati, jika kenyataannya desa kita sendiri malahan tidak aman? Walaupun pak bupati tidak tahu, tapi yang merasakan terganggunya adalah penduduk desa kita, rakyat kita sendiri, Pak Lurah.” Lurah: “Berapa banyak penduduk yang menderita kerugian akibat gangguan maling itu? Dan bandingkan dengan yang bakal kita terima. Bayangkan, Pak Jagabaya, seluruh penduduk desa kita akan iku...

Contoh Soal PG Bahasa Indonesia Kelas XII Semester 2 Beserta Jawaban

Setelah liburan sekolah semester ganjil berakhir, siswa SMA/MA/SMK/MAK/Sederajat kembali ke bangku sekolah dan seperti biasa diisi dengan KBM (Kegiatan Belajar Mengajar). Kesempatan kali ini admin kumpulan soal dan materi kembali menghadirkan soal pilihan ganda bahasa Indonesia untuk kelas xii semester 2 untuk dijadikan referensi belajar mata pelajaran bahasa Indonesia. Soal-soal yang ada di ambil dari Bab pertama "Komunikasi" yang berisikan diantaranya tentang saran perbaikan perbaikan tentang informasi, ciri-ciri dan nilai terkandung dalam gurindam, ide suatu pokok suatu teks dengan membaca cepat, serta induktif dan deduktif. Berikut, soal PG B. Indonesia kelas xii semester genap dengan kunci jawaban dimulai dari soal yang pertama. 1. Membaca dengan mata bergerak cepat untuk melihat dan memperhatikan bahan tertulis untuk mencari serta mendapatkan informasi. Uraian tersebut merupakan pengertian membaca…. a. survei b. sekilas c. dangkal d. scanning e. layap Jaw...

Contoh Soal UAS Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-2

Gambar
Contoh Soal UAS Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-2 merupakan lanjutan soal ujian akhir semester ganji ekonomi bagian pertama (soal nomor 1-10), bagian kedua butir soalnya masih berbentuk pilihan ganda dengan dimulai dari soal nomor 11 berikut ini. 11. Diterima pelunasan utang dari Ny. Lie sebesar Rp4.000.000,00, dicatat ke dalam jurnal …. a. penerimaan kas b. penjualan c. pengeluaran kas d. pembelian e. tambahan piutang Jawaban: a 12. Dibeli barang dagangan dengan kredit dari Ny. Dian seharga Rp4.500.000,00. Transaksi tersebut dicatat dalam jurnal …. a. penerimaan kas b. penjualan c. pengeluaran kas d. pembelian e. utang atas nama Ny. Dian Jawaban: d 13. Tn. Joko menerima kembali atas penjualan barang secara kredit dari CV Bintang sebesar Rp10.000.000,00, transaksi tersebut dicatat dalam buku tambahan …. a. utang atas nama Tn. Joko kredit b. piutang atas nama Tn. Joko kredit c. piutang atas nama CV Bintang kredit d. piuta...

Contoh Soal UAS Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawaban

Contoh Soal UAS Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawaban merupakan akhir dari pelajaran ekonomi kelas 12 semester ganjil yang berisikan 2 Bab, yaitu soal ekonomi Bab siklus akuntasi perusahaan dagang (bisa dibaca  disini ) sampai Bab Penutupan siklus akuntansi perusahaan dagang (silahkan baca disini ). Lanjut ke soal ujian akhir semester satu ekonomi kelas 12. Berikut di bawah ini, soal UAS Ekonomi denga kunci jawabannya 1. Di jual barang dagangan dengan kredit kepada Tn. Husin seharga Rp5.000.000,00 transaksi tersebut dicatat ke dalam buku …. a. tambahan uang b. tambahan piutang c. tambahan persedian barang dagang d. tambahan utang atas nama Tn. Husin e. tambahan piutang atas nama Tn. Husin Jawaban: e 2. Dibeli barang dagangan secara kredit dari Toko Sadrah Rp600.000,00 dengan syarat 2/15, n/30, dicatat dalam jurnal pembelian …. a. debet lajur utang dagang, kredit lajur kas b. debet lajur utang, kredit lajur utang dagang c. debet lajur pembelian, kredit lajur ...

Contoh Soal Essay Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawabannya~Part-2

Contoh Soal Essay Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawabannya~Part-2 merupakan lanjutan soal essay ekonomi kelas 12 semester ganjil bagian pertama (soal nomor 1-15) dan materi soal ekonomi bagian kedua, diambil dari Bab 2 mata pelajaran ekonomi yaitu, "Penutupan Siklus Akuntansi Perusahaan Dagang". Tentu saja, materi soal essay ekonomi tulisan ini sama dengan soal PG Ekonomi kelas xii bagian ke-3 , karena keduanya diambil dari Bab 2. Berikut, dibawah ini soal essay ekonomi dengan kunci jawaban dimulai dari soal nomor 16. 16. Daftar yang memuat saldo dari akun-akun yang terdapat dalam buku besar dinamakan …. Jawaban: neraca saldo 17. Beban-beban yang dikeluarkan untuk melaksanakan aktivitas-aktivitas umum pada pelayanan kantor disebut beban …. Jawaban: umum 18. Beban di luar aktivitas pokok perusahaan disebut beban …. Jawaban: di luar usaha 19. Besarnya modal perusahaan pada akhir periode disebut …. Jawaban: modal akhir 20. Laporan keuangan yang menyajik...

Contoh Soal PG Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawabannya ~ Part-3

Gambar
Contoh Soal PG Ekonomi Kelas XII Semester 1 Beserta Jawabannya ~ Part-3 diambil dari Bab ke-2 mata pelajaran ekonomi kelas 12 semester ganjil yang berisikan materi Penutupan Siklus Akuntansi Perusahaan Dagang , seperti: jurnal penutup, menutup buku besar, neraca saldo setelah penutupan serta jurnal pembalik. Selain itu, soal soal yang ada di Bab 2 merupakan materi setelah siswa menyelesaikan ujian tengah semester ekonomi . Sebelumnya, admin telah mempublish  tulisan soal pilihan ganda Ekonomi kelas xii semester satu bagian ke-2 (soal nomor 11-25) yang berisikan materi berbeda dengan bagian ketiga yang sedang anda baca ini. Berikut, soal PG ekonomi dengan kunci jawaban dimulai dari soal nomor 26. 26. Dalam kertas kerja PD Kemuning terdapat akun penjualan Rp60.000.000,00. Jurnal penutup untuk akun tersebut adalah …. a. penjualan Rp60.000.000,00 - ikhtisar L/R - Rp60.000.000,00 b. ikhisar L/R Rp60.000.000,00 - pejualan - Rp60.000.000,00 c. penjuala...

Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-5

soal-soal ujian akhir semester ganjil sejarah kelas 12 IPA mulai dari bagian pertama sampai dengan bagian ke-4 (soal nomor 31-40) semuanya berbentuk pilihan ganda alias PG, tentunya berbeda  Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-5 yang merupakan bagian terakhir dari tulisan berseri soal-soal UAS Sejarah. Berikut, contoh soal sejarah dengan kunci jawaban dimulai dari soal nomor 41. 41. Ketua MPR pertama pada masa reformasi adalah…. Jawaban: Amien Rais. 42. Televisi diperkenalkan di Indonesia pada tahun…. Jawaban: 1962. 43. Penemuan benih unggul merupakan hasil dari…. Jawaban: Revolusi hijau. 44. Satelit Palapa A-1 diluncurkan tanggal…. Jawaban: 18 Juli 1976. 45. PT Dirgantara Indonesia berada di…. Jawaban: Bandung. 46. Sistem pemerintah pada masa Orde Baru bersifat…. Jawaban: Sentralis. 47. B.J. Habibie dilantik sebagai Presiden RI pada tanggal…. Jawaban: 21 Mei 1998. 48. Pemimpin kaum buruh yang dipenjara oleh rezim Orde ...

Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-4

Masih berbentuk pilihan ganda/PG Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-4 merupakan lanjutan ujian akhir semester ganjil bagian ke-3 (soal nomor 21-30), dan bagian keempat dimulai dari pertanyaan nomor 31 berikut ini. 31. Di bawah ini pengaruh positif bagi desa dari hubungan timbal balik antara kota dan desa, kecuali …. a. cakrawala pengetahuan penduduk desa meningkat b. masuknya teknologi tepat guna ke wilayah desa c. munculnya KUD dan BUUD d. terjadinya penetrasi kebudayaan kota terhadap desa e. terbukanya lapangan kerja alternatif di luar pertanian Jawaban: c 32. Faktor utama yang menimbulkan terjadinya mobilitas horizontal adalah…. a. sikap terbuka b. pola piker rasional c. baiknya kondisi ekonomi d. keinginan memperbaiki taraf hidup e. konflik sosial secara turun-temurun Jawaban: d 33. Berikut ini agenda reformasi di bidang politik, kecuali…. a. pemberdayaan DPR, MPR, dan DPRD b. perbaikan lembaga kepresidenan dan kabinet ...

Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-3

Melanjutkan contoh soal UAS sejarah kelas 12 IPA bagian kedua (soal nomor 11-20), Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban bagian ketiga dimulai dari pertanyaan nomor 21. 21. Pengajaran dan pendidikan di era reformasi bertujuan untuk mendidik generasi baru…. a. menjadi pengatur garis pokok kebijakan negara b. mempunyai fenomena terhadap lingkungannya c. memiliki wawasan jauh ke depan d. mencintai budaya nasional e. berpikir kritis dan mampu membangun integrasi sosial Jawaban: e 22. Peristiwa yang memicu terjadinya gerakan reformasi di Indonesia, salah satunya adalah penembakan terhadap empat mahasiswa Trisakti yang terjadi pada tanggal…. a. 12 Mei 1998 b. 13 Mei 1998 c. 16 Mei 1998 d. 10 Mei 1998 e. 15 Mei 1998 Jawaban: a 23. Perhatikan data di bawah ini! 1) Penculikan terhadap para mahasiswa dan tokoh LSM yang kritis. 2) Adanya tekanan terhadap dunia pers yang menyuarakan kebenaran. 3) Kemerdekaan berserikat dan berpendapat yang dijami...

Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part-2

Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban ~ Part - 2 merupakan lanjutan soal ujian akhir semester ganjil sejarah kelas 12 ipa bagian pertama (soal nomor 1-10), untuk bagian kedua dimulai dari pertanyaan nomor 11 berikut ini. 11. Di bawah ini yang merupakan kontestan yang mengikuti pemilu pada masa Orde Baru adalah…. a. Persatuan Pembangunan, Golkar, dan PDI Suryadi b. PPP, Golkar, dan PDI c. Partai Kabah, Golkar, dan PDI d. PPP, Golkar, dan PDI Perjuangan e. Golkar, Partai Demokrat, dan Partai Bulan Bintang Jawaban: b 12. Budaya memasukan anggota keluarga dalam lembaga legislatif ataupun eksekutif sering disebut dengan istilah…. a. nepotisme b. kolusi c. kronisme d. demokrasi transparan e. otoriter tertutup Jawaban: a 13. Tuntunan utama dari para mahasiswa yang menggelar aksi demonstrasi adalah…. a. mengadili pejabat pemerintah yang melaksanakan praktik KKN b. pemerataan pembangunan dan hasil-hasilnya di seluruh wilayah Indonesia c. MPR untu...

Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban

Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban berisikan 65 butir soal (40 PG + 25 Essay) yang bisa siswa kelas 12 program Ilmu Pengetahuan Alam pelajari sebagai bahan referensi menghadapi ujian akhir semester ganjil. Ada 4 Bab yang dituangkan ke dalam soal-soal yang ada di tulisan ini, mulai dari Bab tentang " Perkembangan Pemerintahan pada Masa Orde Baru " sampai Bab " Perkembangan Kehidupan Berbangsa dan Bernegara pada Masa Reformasi ". ( Baca juga untuk program IPS:  Contoh Soal UAS Sejarah Kelas XII Semester 1 Beserta Jawabannya (PG dan Essay  dan yang terbaru K13 Edisi revisi, baca: 40 contoh soal UAS/PAS Sejarah Indonesia Kurikulum 2013  ) Lanjut ke soal-soal sejarah kelas XII IPA Semester satu... Berikut, di bawah ini soal UAS Sejarah dengan kunci jawaban dimulai dari pertanyaan yang pertama. 1. Tokoh yang membahas kemungkinan mundurnya Soeharto dari kepresidenan adalah sebagai berikut, kecuali…. a. Ali Yafie (Ketua MUI) b. Abdurr...

Contoh Soal Essay Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban~Part-4

Contoh Soal Essay Sejarah Kelas XII IPA Semester 1 Beserta Jawaban~Part-4 adalah lanjutan soal essay sejarah bagian ke-3 (soal nomor 31-45) tetapi berbeda dari materi soalnya. Bila bab 3 berisikan bab tentang "Era Reformasi", Bab 4, "Perkembangan Kehidupan Berbangsa dan Bernegara pada Masa Reformasi". Belum membaca bagian ketiga? Silahkan baca disini . Lanjut.... Di bawah ini, soal sejarah kelas 12 khusus program Ilmu Pengetahuan Alam dengan kunci jawaban dimulai dari soal nomor 46. 46. Kabinet reformasi dibentuk Presiden B.J. Habibie pada tanggal…. Jawaban: 22 Mei 1998. 47. Pemilu 1999 ditetapkan tanggal ….. sebagai pelaksanaan pemilu. Jawaban: 7 Juni 1999. 48. Membubarkan MPR dan DPR adalah kebijakan dari presiden…. Jawaban: Abdurahman Wahid. 49. Pada pemerintahan Abdurahman Wahid menyetujui pengibaran bendera…. Jawaban: Bintang Kejora. 50. Megawati Soekarnoputri dilantik sebagai presiden pada tanggal…. Jawaban: 23 Juli 2001. 51. B.J. Habibie ...