30 Contoh Soal UTS/PTS Ekonomi SMA/MA Kelas 12 Semester 2 Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban
30 Contoh Soal UTS/PTS Ekonomi SMA/MA Kelas XII Semester Genap Kurikulum 2013 Beserta Kunci Jawaban - Postingan soal penilaian tengah semester genap kelas 12 K13 mata pelajaran ekonomi yang bisa siswa menengah atas/sederajat jadikan referensi belajar online sebelum menghadapi ujian yang sebenarnya. Selain itu, untuk admin juga telah mempublish 49 soal PTS ekonomi SMA kelas 12 semester 1 kurikulum 2013 yang bisa guru mapel ekonomi jadikan acuan dalam pembuatan soal/bank soal. Berikut dibawah ini, 30 contoh soal ekonomi dilengkapi kunci jawabannya. 1. Kenaikan harga kebutuhan pokok di sejumlah pasar sebesar 11,76%. Dampak inflasi terhadap masyarakat adalah a. Menimbulkan masalah neraca pembayaran yang stabil b. Keadaan ekonomi dimasa depan semakin mapan c. Pemerataan pendapatan masyarakat d. Menyebabkan suku bunga meningkat e. Tingkat investasi berkembang pesat Jawaban: e 2. Fungsi permintaan ikan kakap merah di pasar rejowinangun qd = 20 + 4p. Saat air laut pasang dan pili...